Sebagai negara besar namun masih dalam proses pengembangan teknologi menjadikan kita harus puas dengan pasokkan listrik yang terbatas. Tak jarang PLN melakukan pemadaman bergilir untuk mengakali krisis teknologi tersebut. Tentu keadaan ini sangat tidak mendukung bagi mereka yang memiliki usaha menengah kebawah atau sedang ada hajatan yang membutuhkan arus listrik. Bagi anda yang bingung karena hal tersebut anda bisa mengakali dengan menggunakan mesin ganset.
Dengan memanfaatkan mesin ini anda tidak perlu lagi merasa bingung ketika terjadi pemadaman. Selain itu bentuknya yang beragam dengan varian ukuran yang ada menjadikan genset ini nyaman untuk dibawa kemana- kemana sehingga sangat mendukung bagi anda yang melakukan usaha dengan konsep usaha mobile (berpindah). Namun yang sering menjadi pertanyaan bagi kita adalah berapa Harga Mesin Genset! Apakah sesuai dengan budget yang kita miliki atau tidak! Untuk menjawab pertanyaan itu pada artikel ini selain akan memberikan ulasan mengenai mesin genset kami juga akan memberikan list harga dari mesin tersebut.
Ada banyak varian dari mesin ganset, adapun benderol harganya tergantung kekuatan yang dimilkinya. Selain itu ada banyak merk dari mesin genset yang pastinya juga akan menentukan harga dari mesin tersebut. Diantara pabrikan mesin genset yang familiar adalah Honda, perkins, Yamaha, Koyu, Krisbow, Yanmar, Portable, Firma, silent dan masih banyak lagi lainya. Selain itu genset sendiri memiliki banyak tipe salah satunya tipe genset migen dan masih banyak lagi tipe-tipe lainya. Bagi anda yang ingin memiliki atau membeli mesin gensit ini berikut kami berikan list Harga Mesin Genset khusus buat anda:
- Honda HL 900 LX 6500 Watt dibanderol dengan harga Rp 8,6 juta
- Honda HL 900 LX 5500 Watt dibanderok dengan harga Rp 7,7 juta
- Honda HL 4500 LX 3500 Watt dibanderol dengan harga Rp 4,6 juta
- Honda HL 3500 LX 2500 Watt dibanderol dengan harga Rp 4,2 juta
- Honda HL 1500 LX 1000 Watt dibanderol denga harga Rp 2,3 juta
- Honda HL 1200 LX 700 Watt dibanderol dengan harga Rp 1 juta
- Krisbow KW 2600003/ 2700 Watt dibanderol dengan harga Rp 3,5 juta
- Krisbow KW 2600004/ 5500 Watt dibanderol dengan harga Rp 7,8 juta
- Krisbrow KW 2600026/ 2.700 Watt dibanderol dengan harga Rp 3,9 juta
- Firman FPG 1000 DC/ 600 Watt dibanderol dengan harga Rp 1,4 juta
- Firman FPG 1150 DCV/ 720 Watt dibanderol dengan harga Rp 1,4 juta
- Firman FPG 1250 DCV/ 800 Watt dibanderol dengan harga Rp 1,5 juta
Harga tersebut bisa berubah sewaktu- waktu melihat waktu dan tempat dimana anda berada. Namun paling tidak list daftar Harga Mesin Genset bisa menjadi perbandingan harga. Selain itu dengan daftar harga di atas juga akan membantu anda dalam menentukan jenis genset yang pas dengan budget yang anda miliki. Sementara itu untuk membelinya anda bisa langsung datang ke toko mesin yang menjual diesel di kota anda. Namun jika ditempat anda sulit ditemui toko diesel yang menjual mesin genset ini anda bisa browsing dan membelinya melalui via online. Nah, tunggu apalagi segera miliki mesin genset yang sesuai dengan kebutuhan anda.
Genset yang anda beli dapat dipakai di rumah atau di toko yang selalu membutuhkan penerangan sehingga peranan genset ini sangat penting untuk menunjang atau mengantisipasi pemadaman listri dari PLN. Selain mesin genset, mungkin anda juga membutuhkan mesin penghancur kertas. Mesin ini berfungsi untuk menghancurkan kertas untuk keperluan daur ulang atau menghancurkan data penting perusahaan agar tidak diketahui oleh saingan anda. Untuk melihat informasi mesin tersebut lebih detail, coba lihat harga mesin penghancur kertas dengan berbagai tipe dan model.
Apa Komentarmu: